Letkol Inf Bayu Oktavianto S (Dandim 1003/HSS) Pimpin Upacara Gelar Senja

    Letkol Inf Bayu Oktavianto S (Dandim 1003/HSS) Pimpin Upacara Gelar Senja
    Letkol Inf Bayu Oktavianto S (Dandim 1003/HSS) Pimpin Upacara Gelar Senja


    KANDANGAN – Komandan Komando Distrik Militer (Dandim) 1003/Hulu Sungai Selatan (HSS) Letkol Inf Bayu Oktavinato S Pimpin Upacara Gelar Senja dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-62 Praja Muda Karana (Pramuka) Tingkat Kwatir Cabang Kabupaten HSS yang yang digelar di lapangan Lambung Mangkurat Kandangan Kabupaten HSS. Rabu (27/9/23) Sore

    Ditemui usai Upacara berikan keterangan bahwa hadir sekaligus bertindak sebagai Pemimpin upacara merupakan salah satu wujud hadirnya TNI (Kodim 1003/HSS) dalam menciptakan bela negara pertahanan darat serta mewujudkan “Sumber Daya Manusia Yang Profesional dan Proposional” sesuai dengan tema yang diangkat pada tahun ini, terangnya

    Upacara Gelar Senja bertujuan untuk meningkatkan semangat patriotisme, keterampilan, persatuan dan kesatuan serta sebagai alat pendidikan dan pembinaan anggota pramuka menjadi kaum muda yang berkarakter dan bersemangat bela negara yang professional serta berprestasi, terangnya

    Lebih lanjut dikatakan bahwa Gelar senja ini merupakan salah satu kegiatan kepramukaan dalam bentuk semangat bela negara melalui upacara penurunan bendera merah putih yang dikolaborasikan dengan ketangkasan dan keterampilan kepramukaan

    Semoga kedepan kegiatan kepramukaan tingkat Kwatir Cabang Kabupaten HSS semakin maju dan melahirkan para pemuda pemudi penerus bangsa yang berkarakter, profesinal serta berprestasi, sehingga bela negara bisa terwujud di bumi Antaludin, tandasnya.(pendim1003).

    hss
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Sertu Kamim Hadir Oprasi Pasar Murah, Pastikan...

    Artikel Berikutnya

    Tumbuhakan Semangat Pancasila, Kodim 1003/HSS...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Doa Bersama Jelang HUT Koopsudnas
    Polisi Buka Posko Pelayanan untuk Warga Korban Kebakaran di Kemayoran
    Dittipidsiber Tangkap Pelaku Deepfake Presiden Prabowo dan Pejabat Negara Lainnya
    Lanud Sultan Hasanuddin Dukung  Jungar Prajurit Wing Komando II Kopasgat

    Ikuti Kami